Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • MEDAN
  • H.Salman Alfarisi : PPDB Sistem Zonasi Harus Ramah Siswa Keluarga Rentan.

H.Salman Alfarisi : PPDB Sistem Zonasi Harus Ramah Siswa Keluarga Rentan.

Loading

Multi Proaktif. Com – Medan – Wakil Ketua DPRD Sumut, H.Salman Alfarisi, Lc MA, menekankan pentingnya siswa berasal dari keluarga tidak mampu ataupun dari desa tertinggal yang jauh dari zona sekolah untuk mendapatkan perhatian khusus terkait penerimaan peserta didik baru yang akan dilaksanakan dalam waktu yang tidak lama lagi.

Hal ini disampaikan Wakil Ketua DPRD Sumatera Utara, Salman Alfarisi usai melakukan kunjungan ke daerah terkait persiapan pelaksanaan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) bersama jajaran Cabang Dinas Pendidikan Zona IV yang meliputi Kabupaten Karo, Pakpak Bharat dan Dairi.

Sistem zonasi PPDB harus ramah terhadap siswa yang berasal dari keluarga rentan, yakni yang tinggal di desa tertinggal, terlebih apabila mereka tinggal jauh dari zona sekolah dan tergolong dari keluarga tidak mampu,” ucap Salman Alfarisi, Kamis (16/1/2025)

BERITA LAINNYA: 

Politisi senior PKS ini menjelaskan, bahwa bila PPDB sistem zonasi tetap diberlakukan, maka jangan sampai berdampak buruk kepada siswa tidak mampu sehingga menambah angka anak putus sekolah.

Siswa dari keluarga rentan tidak mendapatkan akses masuk sekolah sering terjadi lantaran berkedudukan di desa-desa tertinggal yang jaraknya jauh dari zona sekolah,” ujarnya.

Salman pun menekankan tentang pentingnya Pemerintah Provinsi Sumatera Utara melakukan evaluasi secara berkala terhadap kondisi di lapangan, khusunya di daerah-daerah yang memungkinkan permasalahan ini bisa terjadi.

Pemerintah provinsi harus mendeteksi sejak dini data calon siswa terutama yang tidak mampu, kemudian memberikan jalan keluar dan akses prioritas kepada mereka agar mereka tidak putus sekolah. Sebab, sangat berat bagi mereka untuk melanjutkan pendidikan di sekolah-sekolah swasta karena biayanya jauh diatas kemampuan orangtua,” tegasnya.

BERITA LAINNYA:  Dalam Rangka Memperingati Hari Bakti Imigrasi ke 75 Tahun 2025 Rumah Tahanan Negara kelas I Medan ikuti Upacara Sekaligus Tabur Bunga Di Makam Pahlawan.

Tidak hanya itu, Salman juga menyoroti berbagai permasalahan seputar pendidikan di Sumut. Diantaranya kutipan komite sekolah, kebutuhan tambahan guru baru, unit sekolah baru dan ruang kelas baru serta akses infrastruktur dan fasisilitas sekolah yang masih jauh dari mencukupi terutama di daerah-daerah pedesaan.

  • Harus ada penyeragaman mutu pendidikan di kota maupun di desa agar tidak semakin memperdalam jurang kesenjangan sosial dan ekonomi di Sumatera Utara,” pungkas Salman.(Irwansyah)

Post navigation

Previous Staf Ahli Salurkan Bantuan Menteri Imipas Ke Warga Binaan Lapas Lubukpakam Dan Masyarakat
Next Pj Gubernur Sumut A Fatoni Harapkan Pusat Onkologi RSUP HAM Akan Bantu Tingkatkan Layanan Penyembuhan Kanker

Berita Terbaru

Rayakan Ultah Ibu Mega Robi Barus Potong Tumpeng Dan Tanam Pohon Di Bantaran Sungai

Rayakan Ultah Ibu Mega Robi Barus Potong Tumpeng Dan Tanam Pohon Di Bantaran Sungai

Januari 23, 2026
Rayakan Ultah Ibu Mega Robi Barus Potong Tumpeng Dan Tanam Pohon Di Bantaran Sungai

Rayakan Ultah Ibu Mega Robi Barus Potong Tumpeng Dan Tanam Pohon Di Bantaran Sungai

Januari 23, 2026
Rapat Pansus Penertiban Aset Diskors Robi Barus Minta BKAD Lengkapi Data

Rapat Pansus Penertiban Aset Diskors Robi Barus Minta BKAD Lengkapi Data

Januari 20, 2026

BERITA TERKINI

Riki Sapariza Reses Di Desa Teluk Menampung Aspirasi Masyarakat.”

Riki Sapariza Reses Di Desa Teluk Menampung Aspirasi Masyarakat.”

Januari 27, 2026
Ketua PAC Pemuda Pancasila Riki Sapariza Tegaskan “,ketua Ranting Terpilih Harus Kembangkan Organisasi.

Ketua PAC Pemuda Pancasila Riki Sapariza Tegaskan “,ketua Ranting Terpilih Harus Kembangkan Organisasi.

Januari 27, 2026
Pengutipan Parkir Dihentikan Sementara

Pengutipan Parkir Dihentikan Sementara

Januari 26, 2026
Pendistribusian Perdana MBG SPPG Buntu Bedimbar 02, Penerima Manfaat 1.071 Siswa

Pendistribusian Perdana MBG SPPG Buntu Bedimbar 02, Penerima Manfaat 1.071 Siswa

Januari 26, 2026
Riki Sapariza Anggota DPRD Kabupaten Langkat Dari Fraksi Partai Golkar Komisi D, Reses Menampung Aspirasi Masyarakat.

Riki Sapariza Anggota DPRD Kabupaten Langkat Dari Fraksi Partai Golkar Komisi D, Reses Menampung Aspirasi Masyarakat.

Januari 26, 2026
Kep.Sek. SMAN 1 Rengat: Sinergi Positif 3 Pilar Pendidikan Menunjang Terciptanya Sistem Pendidikan Berkarakter

Kep.Sek. SMAN 1 Rengat: Sinergi Positif 3 Pilar Pendidikan Menunjang Terciptanya Sistem Pendidikan Berkarakter

Januari 26, 2026
Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara Di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin Dan Bahaya Narkoba

Kabag Ops Polres Langkat Jadi Pembina Upacara Di Yaspen Al-Maksum Stabat, Tekankan Disiplin Dan Bahaya Narkoba

Januari 26, 2026
Sholat Jumat Berjamaah Hingga Jumat Curhat, Kapolres Langkat Bangun Dialog Langsung Dengan Masyarakat Stabat

Sholat Jumat Berjamaah Hingga Jumat Curhat, Kapolres Langkat Bangun Dialog Langsung Dengan Masyarakat Stabat

Januari 25, 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.