Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • DELI SERDANG
  • Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

Loading

Multi Proaktif. Com – Deliserdang – Car Free Day (CFD) yang telah menjadi agenda rutin Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Deliserdang, kali ini cukup berbeda. CFD yang dilaksanakan untuk ketiga kalinya ini diadakan di dua lokasi berbeda, Minggu (2/11/2025). Pertama di Jalan Diponegoro, Lubukpakam dan kedua, Jalan Glugur Rimbun-Diski, Desa Sei Mencirim, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara.

Baik di Lubukpakam maupun Sunggal, antusiasme warga sama-sama tinggi. Kedua lokasi dipadati ribuan pengunjung.

Selain menjadi ajang olahraga dan rekreasi masyarakat, CFD di Lubukpakam dan Sunggal juga sama-sama diramaikan oleh pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang membuka berbagai stan kuliner dan produk lokal.

BERITA LAINNYA:  MWC NU Namorambe Salurkan Bantuan Sembako Untuk Korban Banjir

Berbagai layanan pun dibuka, seperti senam bersama, pemeriksaan kesehatan gratis, donor darah, serta pelayanan perekaman e-KTP, dan lainnya.

Di CFD Sunggal, Kepala Dinas Kebudayaan, Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disbudporapar) Deliserdang, Yudy Hilmawan terkesan dengan tingginya antusiasme warga yang hadir.

Kadis Budporapar menyatakan, CFD akan terus diperluas ke kecamatan lain di Kabupaten Deliserdang.

Setelah Lubukpakam dan Sunggal, kami akan melakukan verifikasi dan survei ke beberapa kecamatan lain untuk menentukan lokasi yang tepat berdasarkan antusiasme masyarakat,” Kadis Budporapar.

Sementara itu, Camat Sunggal, Danang Purnama Yuda SSTP MSP berharap CFD bisa rutin dilaksanakan di Kecamatan Sunggal.

Nantinya lokasi berikutnya akan disurvei agar suasana dan tempatnya semakin menarik bagi masyarakat,” tambah Camat di acara yang dihadiri Asisten II Perekonomian dan Pembangunan Deliserdang, Drs Hendra Wijaya seluruh kepala organisasi perangkat daerah (OPD), serta camat se-Kabupaten Deliserdang tersebut.

BERITA LAINNYA:  Mafia" Di SMP Bersubsidi Tanjungmorawa Dibongkar Anak Pendiri Yayasan

Di lokasi berbeda di Lubukpakam juga tak kalah ramai. “(CFD) sangat bermanfaat, selain bisa olahraga bersama, saya juga bisa cek kesehatan gratis, suasananya juga ramai, aman dan menyenangkan,” ucapnya.

Sementara itu pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) yang ikut membuka stan makanan, menyampaikan CFD memberi dampak positif bagi pelaku usaha kecil.

Alhamdulillah, penjualan meningkat. Semoga kegiatan seperti ini rutin diadakan, karena sangat membantu kami pelaku usaha lokal,” harapnya. (Tom)

Post navigation

Previous BKAG Serahkan Legalitasnya Ke Pemkab Deliserdang
Next Bidan Farida : Tidak Ada Pungli Dalam UPKP Kabupaten Deliserdang Tahun 2025 *Nilai Hasil Ujian Farida: TWK 75, TKT 85, TSI 55 Dan TKP 10.

Berita Terbaru

TPI Pantailabu Diresmikan, Bupati: Gerakkan Ekonomi Dan Jadi Kebanggaan Nelayan

TPI Pantailabu Diresmikan, Bupati: Gerakkan Ekonomi Dan Jadi Kebanggaan Nelayan

Januari 13, 2026
FKDM Ujung Tombak Deteksi Dini Potensi Gejolak Di Masyarakat

FKDM Ujung Tombak Deteksi Dini Potensi Gejolak Di Masyarakat

Januari 13, 2026
Pemkab Deliserdang Dukung Pembangunan Rumah Bersinar ‘Aisyiyah Untuk Pemulihan Perempuan Dari Adiksi

Pemkab Deliserdang Dukung Pembangunan Rumah Bersinar ‘Aisyiyah Untuk Pemulihan Perempuan Dari Adiksi

Januari 11, 2026

BERITA TERKINI

TPI Pantailabu Diresmikan, Bupati: Gerakkan Ekonomi Dan Jadi Kebanggaan Nelayan

TPI Pantailabu Diresmikan, Bupati: Gerakkan Ekonomi Dan Jadi Kebanggaan Nelayan

Januari 13, 2026
FKDM Ujung Tombak Deteksi Dini Potensi Gejolak Di Masyarakat

FKDM Ujung Tombak Deteksi Dini Potensi Gejolak Di Masyarakat

Januari 13, 2026
Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Januari 13, 2026
Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Januari 13, 2026
Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Jamaah Umroh Mawaddah Travel Dan Travle Lain Tabligh Akbar Bersama UAS Di Madina

Januari 13, 2026
Wakil Ketua DPC PDIP Medan Ragukan Keabsahan Pelantikan Sekretaris Dan Bendahara DPC PDIP Medan

Wakil Ketua DPC PDIP Medan Ragukan Keabsahan Pelantikan Sekretaris Dan Bendahara DPC PDIP Medan

Januari 12, 2026
Buntut Mencuri 20! Kg Brondolan Sawit, Manajemen PTPN IV Regional I Kebun Bandar Selamat, PHK Karyawannya.

Buntut Mencuri 20! Kg Brondolan Sawit, Manajemen PTPN IV Regional I Kebun Bandar Selamat, PHK Karyawannya.

Januari 12, 2026
Pemkab Deliserdang Dukung Pembangunan Rumah Bersinar ‘Aisyiyah Untuk Pemulihan Perempuan Dari Adiksi

Pemkab Deliserdang Dukung Pembangunan Rumah Bersinar ‘Aisyiyah Untuk Pemulihan Perempuan Dari Adiksi

Januari 11, 2026
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.