Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • MEDAN
  • Alumni SEBA MILSUK POLRI T.A. 1985/1986 Bentuk Kepengurusan.

Alumni SEBA MILSUK POLRI T.A. 1985/1986 Bentuk Kepengurusan.

Loading

Multi Proaktif. Com – Medan – Hampir disetiap Alumni apapun punya cara lain untuk meluap kan rasa kerinduan dengan rekan satu angkatannya (Letting).

Begitu juga dengan Alumni Sekolah Bintara Polri Tahun Ajaran 1985/1986 baik Polri Pria maupun Polri Wanita yang pernah bertugas di jajaran Polda Sumatera Utara melaksanakan temu kangen (Reuni) di Cafe Ze’ns Cafe Jl. H.M.Joni Medan Sabtu 28/09/2024.

Pertemuan yang dimotori Ramadhana Manullang yang piawai berhasil mengumpulkan puluhan rekan satu angkatan nya baik yang sudah Purna Bhakti maupun yang masih aktif bertugas di Kepolisian.

Dalam acara yang sederhana namun penuh keakraban telah berhasil menyusun kepengurusan Alumni SEBA MILSUK POLRI T.A 1985/1986, Periode 2024 – 2028.

BERITA LAINNYA:  Raih Prestasi Di Kejurnas LBB, Pj Gubernur Fatoni Apresiasi Tim Paskibra MAPN 4 Medan Binaan Perwosi Sumut

Team Formatur yang diketuai Drs AKBP (Purn) Safwan Khayat mantan Kepala Badan Narkotika Daerah Deli Serdang didampingi
AKBP (Purn) Marham Nasution,MH. AKBP (Purn) Jackson Sipayung, MH, AKBP (Purn) F. Zendrato, AKBP (Purn) Agustus Pristiono,MH, AKBP (Purn) M.A.Ritonga, AKBP (Purn) Bumbunan Lumban Raja, Kompol (Purn) Suwanto, Kompol (Purn) Selamat Manalu.

Dari hasil musyawarah dan mufakat yang sedikit menyita waktu disepakati susunan Kepengurusan Alumni SEBA MILSUK POLRI T.A 1985/1986 Periode 2024 – 2028 Sebagai Ketua Umum Aiptu Ramadhan Manullang, wakil ketua AKBP (Purn) Agus Pristiono SH MH, Sekretaris AKP (Purn) Mige Fajar, wakil Sekretaris AKP (Purn) H. Edianto, SH, wakil Sekretaris Ipda (Purn) Edward Simatupang SH, Bendahara AKBP (Purn) Marham Nasution SH MH wakil Bendahara Kompol Suwanto, selanjutnya komposisi kepengurusan lainnya diserahkan kepada Ketua terpilih.

BERITA LAINNYA:  Pj Sekdaprov Hadiri Paripurna Penetapan Calon Ketua DPRD Sumut 2024-2029

Wartawan Media ini menanyakan kepada AKBP (Purn) Safwan Khayat selaku Ketua Team Formatur tentang harapannya kedepan, mengatakan agar kegiatan seperti ini bersilaturahmi secara rutin, pengurus yang baru diregenerasi untuk lebih baik bisala mengupayakan kehadiran pakar-pakar, terutama pakar kesehatan sebab pada usia usia pensiun ini rentan akan penyakit berharap bisa mendapat arahan kesehatan dari pakarnya.

Pertemuan ini adalah ajang silaturahmi dan membentuk kepengurusan yang lebih baik, saya berharap kegiatan silaturahmi ini bisa rutin dilaksanakan, pengurus yang baru diregenerasi untuk lebih baik bisala mengupayakan kehadiran pakar-pakar, terutama pakar kesehatan sebab pada usia usia pensiun ini rentan akan penyakit berharap bisa mendapat arahan dari pakar kesehatan “, ucap Syafwan.

BERITA LAINNYA:  Walhi Sumut Serukan Tutup Medan Zoo Baskami Minta BKSDA Turun Tangan

Hal senada diucapkan Ketua terpilih Ramadhan Manullang akan meningkatkan tali silaturahmi dengan mengadakan pertemuan pertemuan secara berkala, namun saat ini akan konsentrasi menyusun komposisi Kepengurusan secara lengkap.

kami akan terus meningkatkan silaturahmi secara berkala, tapi sekarang kami lengkapi dulu kepengurusan, membuat AD/ART baru nanti membentuk kepengurusan di daerah-daerah, sebab di daerah banyak juga alumni kita, barulah kita jalankan program kerja.” pungkas Ramadhan.
Akhir acara ditutup dengan poto bersama.(BES). (isp).

Post navigation

Previous Tengkorak Manusia Ditemukan Di Batangkuis
Next PT SIC Gelar Study Amdal Di SDN 101878 Tanjungmorawa *Kades Mus Pengundang

Berita Terbaru

Hujan Terus Guyur Sumut Ketua Kogana Sumut Serukan Siaga I Banjir

Hujan Terus Guyur Sumut Ketua Kogana Sumut Serukan Siaga I Banjir

November 26, 2025
Musibah Melanda Tapteng Sekitarnya Sutarto Ingatkan Pemprov Lakukan Respons Cepat Atasi Dampak Bencana

Musibah Melanda Tapteng Sekitarnya Sutarto Ingatkan Pemprov Lakukan Respons Cepat Atasi Dampak Bencana

November 26, 2025
Robi Barus Kutip Tulisan Bung Karno Tentang Peran Guru Di Masa Pembangunan

Robi Barus Kutip Tulisan Bung Karno Tentang Peran Guru Di Masa Pembangunan

November 25, 2025

BERITA TERKINI

Hujan Terus Guyur Sumut Ketua Kogana Sumut Serukan Siaga I Banjir

Hujan Terus Guyur Sumut Ketua Kogana Sumut Serukan Siaga I Banjir

November 26, 2025
Musibah Melanda Tapteng Sekitarnya Sutarto Ingatkan Pemprov Lakukan Respons Cepat Atasi Dampak Bencana

Musibah Melanda Tapteng Sekitarnya Sutarto Ingatkan Pemprov Lakukan Respons Cepat Atasi Dampak Bencana

November 26, 2025
APBD Bukan Sekedar Angka, Wujud Keberpihakan Kepada Rakyat

APBD Bukan Sekedar Angka, Wujud Keberpihakan Kepada Rakyat

November 26, 2025
Pemkab Deliserdang Terima 2 Kapal Rampasan Negara Dari PSDKP Belawan

Pemkab Deliserdang Terima 2 Kapal Rampasan Negara Dari PSDKP Belawan

November 26, 2025
PTUN Medan Tolak Gugatan Eks Kades Paluh Kurau Terhadap Bupati Deliserdang

PTUN Medan Tolak Gugatan Eks Kades Paluh Kurau Terhadap Bupati Deliserdang

November 26, 2025
Dua Puluh(20) Rumah Warga Brandan Terendam karena Banjir.

Dua Puluh(20) Rumah Warga Brandan Terendam karena Banjir.

November 26, 2025
Bupati Langkat Apresiasi Perjuangan Guru, Pemerintah Akan Terus Tingkatkan Kesejahteraan Dan Kompetensi

Bupati Langkat Apresiasi Perjuangan Guru, Pemerintah Akan Terus Tingkatkan Kesejahteraan Dan Kompetensi

November 26, 2025
Bupati Langkat Tegaskan Profesionalisme ASN Lewat Pelantikan PPPK Tahap II

Bupati Langkat Tegaskan Profesionalisme ASN Lewat Pelantikan PPPK Tahap II

November 26, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.