Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • LANGKAT
  • Hadiri Pisah Sambut Komandan Batalyon Infantri, Faisal Hasrimy Siap Mendukung Program Kerja Danyonif 100 PS

Hadiri Pisah Sambut Komandan Batalyon Infantri, Faisal Hasrimy Siap Mendukung Program Kerja Danyonif 100 PS

Loading

Multi Proaktif.Com.-Langkat- •Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy menghadiri Acara Lepas Sambut Danyonif 100/PS bertempat di Mako Yonif 100 Prajurit Setia Kecamatan Sei Bingai, Selasa (27/02/2024) malam

Yonif 100 Prajurit Setia melepas Komandan Batalyon Infantri ke 41 nya Mayor Inf Sutaji, S.Sos., M.Tr. Opsla yang telah menjabat selama 16 Bulan dan menyambut Komandan Batalyon Mayor Inf Agus Muchtadi, S.E., M.IP yang Senin 26 Februari lalu menerima Jabatan tersebut.

Mayor Inf Sutaji, S.Sos., M.Tr. Opsla dalam sambutan perpisahannya menyampaikan saya bersama keluarga merasa sangat bahagia, bangga dan bersyukur dengan tergelarnya acara ini

” ini kesempatan terakhir saya menyampaikan sambutan di markas batalyon. Untuk itu saya ucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya atas dukungan dan kerjasama selama saya berada disini” ucapnya.

BERITA LAINNYA:  Syah Afandin Terima Penghargaan UHC, Komitmen Maksimalkan Pelayanan Kesehatan Di Langkat

” Setiap masa ada orangnya, setiap orang ada masanya. Saya pada 11 Oktober 2022 menerima jabatan sebagai Danyonif dan pada 26 Februari kemaren menyerahkan tongkat komando kepada Mayor Inf Agus Muchtadi, S.E., M.IP” tambahnya.

Dalam akhir sambutannya Mayor Inf Agus Muchtadi, S.E., M.IP berpesan agar persaudaraan yang sudah kita jalin selama ini tetap kita jaga, jangan pernah terputus.
” Jaga terus nama baik Yonif 100 harum sampai ke nasional” pesannya.

Danyonif 100 PS Mayor Inf Agus Muchtadi Rangkuti, S.E., M.IP dalam sambutannya menyampaikan semoga kedatangannya diterima oleh masyarakat Yonif 100 PS
” kami selaku komandan baru warga baru dengan kerendahan hati memohon diterima menjadi warga baru disini” harapnya.

BERITA LAINNYA:  Kapolres Langkat Cek Kesiapan Kendaraan Dinas Dan Personel Dalmas Jelang Pungutan Suara Pemilu 2024

“Dan mohon bimbingan dan arahan apabila bergaul dengan masyarakat maupun instansi pemerintahan untuk di bimbing jangan sungkan mengevaluasi apabila ada yang kuran berkenan” tambahnya.

Pj Bupati Langkat H. M. Faisal Hasrimy, AP., M.Ap dalam acara pisah sambut Danyonif 100 PS menyampaikan Atas nama pemerintah kabupaten Langkat mengucapkan selamat atas penugasan yang baru kepada Mayor Inf Sutaji, S.Sos., M.Tr.
” Semoga ini langkah awal untuk bersinar yang lebih tinggi” harapnya.

Faisal Hasrimy juga mengucapkan selamat datang kepada Mayor Inf Agus Muchtadi, S.E., M.IP di tanah bertuah ini. Semoga selama penugasan disini lancar dan sukses di Yonif 100 PS.

” Insyaallah sinergi yang sudah terjalin antara pemerintah Kabupaten Langkat dengan Yonif 100 bisa tetap terjaga. Pemerintah kabupaten Langkat akan terus mensupport apa yang menjadi program kerja Danyonif 100 PS ini” ucapnya.

BERITA LAINNYA:  ANGGOTA DPRD Kabupaten LANGKAT Riki Sapariza Dari FRAKSI Partai Golkar"RESES Di Kelurahan Paya Mabar Siap Menampung ASPIRASI Masyarakat. TEMA:Melalui Reses Anggota DPRD Langkat' Bersinergi Dengan Visi Visi Kepala Desa.

Turut Hadir
– Aspers Kasdam I/BB Kolonel Infantri Irwan Budiana
– Walikota Binjai Drs. H. Amir Hamzah M.Ap
– Plt. Kadis Kominfo Langkat H.Sutrisuanto, S.Sos, M.AP
– Kadis Perhubungan Arie Ramadhany, S.IP, M.SP
– Forkopimda Binjai
– Kabag Umum H. Mahardhika Sastra Nasution,S.STP,MAP
– Kabag Protokol Winanda Akbar, S.STP.(Dariono)

Post navigation

Previous Fraksi Gerindra : Sebagai Wakil Rakyat, Gerindra Akan Selalu Mendukung Kebijakan Pemerintah Yang Pro Rakyat.
Next AB Oknum Wartawan “Diseret” Keluar Dari Ruang Penghitungan Suara Pemilu

Berita Terbaru

Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Dan Kondusif

Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Dan Kondusif

November 1, 2025
Sat Reskrim Polres Langkat Ungkap 13 Kasus Kriminal Menonjol

Sat Reskrim Polres Langkat Ungkap 13 Kasus Kriminal Menonjol

Oktober 29, 2025
Bupati Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

Bupati Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

Oktober 29, 2025

BERITA TERKINI

Sosialisasi Pendaftaran SMA Kemala Taruna Bhayangkara di Kabupaten Langkat

Sosialisasi Pendaftaran SMA Kemala Taruna Bhayangkara di Kabupaten Langkat

November 4, 2025
Pengelolaan Posyandu Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

Pengelolaan Posyandu Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

November 4, 2025
Juara Tingkat Kabupaten, Desa Tumpatan Melaju Ke Tingkat Provinsi

Juara Tingkat Kabupaten, Desa Tumpatan Melaju Ke Tingkat Provinsi

November 4, 2025
Desa Timbang Deli Wakili Deliserdang Di Lomba Program Pokok PKK Kategori PHBS

Desa Timbang Deli Wakili Deliserdang Di Lomba Program Pokok PKK Kategori PHBS

November 4, 2025
Sutarto Dorong Kawal Program MBG Di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan.

Sutarto Dorong Kawal Program MBG Di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan.

November 3, 2025
Robi Barus : Jangan Ada Upaya Mereduksi Jasa Bung Karno Untuk Bangsa Ini!

Robi Barus : Jangan Ada Upaya Mereduksi Jasa Bung Karno Untuk Bangsa Ini!

November 3, 2025
Bidan Farida : Tidak Ada Pungli Dalam UPKP Kabupaten Deliserdang Tahun 2025 *Nilai Hasil Ujian Farida: TWK 75, TKT 85, TSI 55 Dan TKP 10.

Bidan Farida : Tidak Ada Pungli Dalam UPKP Kabupaten Deliserdang Tahun 2025 *Nilai Hasil Ujian Farida: TWK 75, TKT 85, TSI 55 Dan TKP 10.

November 2, 2025
Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

November 2, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.