Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • LANGKAT
  • Polres langkat Musnahkan barang bukti Narkoba jenis Sabu dan Ganja

Polres langkat Musnahkan barang bukti Narkoba jenis Sabu dan Ganja

Loading

Multi Proaktif.Com. -Langkat- Polres Langkat memusnahkan barang bukti narkoba sebagai bentuk komitmen dalam upaya pemberantasan peredaran narkoba di wilayah hukum Polres Langkat, Polda Sumatera Utara.

“Pemusnahan barang bukti narkoba itu diantaranya sabu seberat 22.744,04 gram dan ganja 13.100 gram hasil penindakan selama 2 Bulan September dan November 2023”, kata Kapolres Langkat AKBP Faisal Rahmat Husein Simatupang, SIK, SH, MH, Kamis (07/12/2023).

Ia mengungkapkan, barang bukti sabu dan ganja yang dimusnahkan itu milik 10 orang tersangka dari 7 kasus hasil pegungkapan kasus tindak pidana peredaran narkoba di wilayah hukum Polres Langkat.

“Barang bukti sabu yang dimusnahkan itu berasal dari Aceh dimana akan didistribusikan di Kabupaten Langkat,”ungkapnya.

BERITA LAINNYA:  Pasangan SATRIA Usung Program Berobat Gratis Untuk Semua Warga Langkat

Kapolres Langkat.AKBP Faisal Rahmat HS, SIK. SH. MH menerangkan, Polres Langkat setelah memusnahkan barang bukti narkoba ini, berhasil menyelamatkan Ribuan nyawa masyarakat07/12/2023 Kabupaten Langkat, dengan asumsi 1 gram sabu untuk empat orang dan 1 gram ganja untuk empat orang.

“Polres Langkat terus berkomitmen memberantas peredaran narkoba di wilayah hukum Polres Langkat Sumatera Utara karena narkoba merupakan musuh bersama”, pungkasnya.

(Dariono)

Post navigation

Previous Peletakan Batu Pertama Pembangunan Lapangan Futsal dan Deklarasi Bebas Perudungan/Bulli Dan Narkoba di SMA Negeri I Hinai oleh Plt. Bupati Langkat
Next Umat Kristiani Tanjungmorawa Gelar LPSG Dan Natal Oikumene 2023

Berita Terbaru

Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Dan Kondusif

Sat Samapta Polres Langkat Gelar Patroli Malam Antisipasi 3C, Pastikan Situasi Kamtibmas Aman Dan Kondusif

November 1, 2025
Sat Reskrim Polres Langkat Ungkap 13 Kasus Kriminal Menonjol

Sat Reskrim Polres Langkat Ungkap 13 Kasus Kriminal Menonjol

Oktober 29, 2025
Bupati Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

Bupati Syah Afandin Ajak Pemuda Langkat Jadi Penggerak Kemajuan Indonesia

Oktober 29, 2025

BERITA TERKINI

Sosialisasi Pendaftaran SMA Kemala Taruna Bhayangkara di Kabupaten Langkat

Sosialisasi Pendaftaran SMA Kemala Taruna Bhayangkara di Kabupaten Langkat

November 4, 2025
Pengelolaan Posyandu Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

Pengelolaan Posyandu Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

November 4, 2025
Juara Tingkat Kabupaten, Desa Tumpatan Melaju Ke Tingkat Provinsi

Juara Tingkat Kabupaten, Desa Tumpatan Melaju Ke Tingkat Provinsi

November 4, 2025
Desa Timbang Deli Wakili Deliserdang Di Lomba Program Pokok PKK Kategori PHBS

Desa Timbang Deli Wakili Deliserdang Di Lomba Program Pokok PKK Kategori PHBS

November 4, 2025
Sutarto Dorong Kawal Program MBG Di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan.

Sutarto Dorong Kawal Program MBG Di Sumut Cegah Siswa Dari Keracunan.

November 3, 2025
Robi Barus : Jangan Ada Upaya Mereduksi Jasa Bung Karno Untuk Bangsa Ini!

Robi Barus : Jangan Ada Upaya Mereduksi Jasa Bung Karno Untuk Bangsa Ini!

November 3, 2025
Bidan Farida : Tidak Ada Pungli Dalam UPKP Kabupaten Deliserdang Tahun 2025 *Nilai Hasil Ujian Farida: TWK 75, TKT 85, TSI 55 Dan TKP 10.

Bidan Farida : Tidak Ada Pungli Dalam UPKP Kabupaten Deliserdang Tahun 2025 *Nilai Hasil Ujian Farida: TWK 75, TKT 85, TSI 55 Dan TKP 10.

November 2, 2025
Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

Digelar Didua Lokasi Berbeda, CFD Akan Diperluas Ke Kecamatan Lain

November 2, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.