Skip to content
Multiproaktif.com

Multiproaktif.com

The Way Of Solution

  • LOGIN
  • BERANDA
  • Headline
    • Internasional
    • Nasional
    • Sumut
      • MEDAN
      • LANGKAT
      • DELI SERDANG
  • Metro
    • Kriminal
    • Hukum
    • Politik
  • Ekonomi
  • Dunia Usaha
  • Kesehatan
  • Sosial Budaya
  • Lifestyle
    • Hiburan
    • Pariwisata
  • Olahraga
  • Home
  • SOSIAL BUDAYA
  • PWI Deliserdang Kolaborasi Komnas PA. Seminar Sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang Digelar

PWI Deliserdang Kolaborasi Komnas PA. Seminar Sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang Digelar

Loading

Multi Proaktif.Com – Tanjungmorawa – Seminar sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang yang digelar di Aula Pusat Promosi Produk Unggulan Daerah (P3UD) Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara, berjalan lancar dan sukses,
Rabu (26/10/2022).

Kegiatan Seminar Sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang itu merupakan Kolaborasi Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Deliserdang dengan Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) Kabupaten Deliserdang.

Ketua PWI Deliserdang, Lisbon Situmorang SE pada sambutannya mengatakan, pelaksanaan program seminar sehari wartawan ramah anak ini diprakarsai Bupati Deliserdang. Sebab saat pembukaan Konfrensi PWI Deliserdang ke 7, dalam pidatonya yang mengatakan agar para wartawan membuat berita yang baik tentang ramah anak. Dan tidak ada lagi wartawan yang tidak menulis tentang pemberitaan ramah anak, kata Lisbon.

BERITA LAINNYA:  Ny. Hj. Uke Retno Faisal Hasrimy Beri Santunan Kepada 122 Anak Yatim Bersama DWP Kabupaten Langkat

Sedangkan Junaidi Malik sebagai Ketua Komnas PA Kabupaten Deliserdang dalam sambutannya menerangkan, tanggungjawab terhadap anak bukan saja menjadi tanggung jawah pemerintah, tapi menjadi tanggungjawab kita semua.
Junaidi Malik juga mengucapkan terimakasih kepada pemerintah Kabupaten Deliserdang yang sudah banyak mendukung Komnas PA, sehingga nantinya terciptannya Kabupaten Deliserdang ramah anak.

Bupati Deliserdang yang diwakili Wakil Bupati Deliserdang Drs HMA Yusuf Siregar mengatakan maaf karena Bupati maaf dari Baapk Bupati Deli tidak dapat hadir dalam pembukaan acara seminar sehari ini, karena adal hal yang tidak dapat diwakilkan.Banyaknya pemberitaan yang tidak dapat dikonsumsi pada anak. Dengan acara ini, semoga para wartawan bisa memahami aturan-aturan jurnalistik dan harus mampu membuat berita yang bisa dikonsumsi untuk anak.

BERITA LAINNYA:  Komitmen PT. Socfindo Kebun Aek Loba Kepada Masyarakat,Lakukan Khitanan Masal Dan Berbagi Sembako

Dengan adanya seminar ini bisa menambah wawasan kepada insan Pers untuk bisa membuat berita Ramah Anak, kata Bupati  Deliserdang dan sekaligus membuka dengan resmi Seminar Sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang.

Acara Seminar Sehari Wartawan Ramah Anak Kabupaten Deliserdang dilanjukan dengan pemberitaan materi ramah anak oleh Ketua Umum Komnas Perlindungan  Anak Indonesia Bapak Arist Merdeka Sirait sebagai nara sumber pertama pada acara tersebut. Wartawan harus membuat berita yang ramah anak sesuai dengan kode etik jurnalistik.

Kemudian, acara dilanjutkan dengan materi perlindungan anak dalam pemberitaan media dengan nara sumber Sugiatmo MA selaku Ketua Bidang Pendidikan PWI Sumatera Utara.

Hadir pada acara tersebut Bupati Deliserdang yang diwakilkan Wakil Bupati Deliserdang HMA Yusuf Siregar, Ketua PWI Sumut H Farianda Putra Sinik SE, Wakil Ketua PWI Sumut Bidang Organisasi Rifki Warisan bersama dengan anggota, Ketua Umum Komnas Perlindungan Anak Indonesia, Arist Merdeka Sirait, Kapolresta Deliserdang yang diwakilkan Kabag Humas Polresta Deliserdang, Kadis Infokom DR Hj Miska Gewasari, Kadis Pemberdayaan Anak dan Perempuan Deliserdang Era Permatasari, Ketua Komnas PA Kabupaten Deliserdang Junaidi Malik, Ketua PWI Kabupaten Deliserdang Lisbon Situmorang SE dan para peserta seminar wartawan ramah anak Kabupaten Deliserdang sekira 60 orang lebih. (Tom)

Continue Reading

Previous: Kejari Deliserdang Eksekusi Oknum PNS ke Lapas Lubukpakam
Next: Tiga Hari Tak Pulang, Siswi SMA Dilapor Hilang

Berita Terbaru

Membangun Stigma Positif, DPW IMO-Indonesia Sumut Kunjungi Rutan Tarutung

Membangun Stigma Positif, DPW IMO-Indonesia Sumut Kunjungi Rutan Tarutung

November 22, 2024
Maria Rayakan Ulang Tahun Ke-20 Dengan Ucapan Istimewa Dari Cery Dan Sahabat-Sahabat

Maria Rayakan Ulang Tahun Ke-20 Dengan Ucapan Istimewa Dari Cery Dan Sahabat-Sahabat

Agustus 20, 2024
DPW IMO Indonesia Sumut Siapkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran Di Lorong Lima Pulo Brayan Kota

DPW IMO Indonesia Sumut Siapkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran Di Lorong Lima Pulo Brayan Kota

Agustus 15, 2024

BERITA TERKINI

Wabup Deliserdang Berangkatkan Kontingen PMR-PMI Mengikuti Jumbara PMR-PMI Sumut 2025

Wabup Deliserdang Berangkatkan Kontingen PMR-PMI Mengikuti Jumbara PMR-PMI Sumut 2025

Juni 17, 2025
Wabup Lomlom Suwondo: Pelayanan Publik Adalah Wajah Pemerintah

Wabup Lomlom Suwondo: Pelayanan Publik Adalah Wajah Pemerintah

Juni 17, 2025
MW KAHMI Sumut, Universitas Deztron Indonesia Dan IMO-Indonesia Gelorakan Semangat Jalan Sehat

MW KAHMI Sumut, Universitas Deztron Indonesia Dan IMO-Indonesia Gelorakan Semangat Jalan Sehat

Juni 17, 2025
Multi Proaktif. Com – Medan – Majelis Wilayah Korps Alumni HMI (MW KAHMI) Sumut, Universitas Deztron Indonesia (UDI) dan Ikatan Media Online-Indonesia Sumatera Utara berkolaborasi mengelorakan semangat jalan sehat sekaligus menjalin silaturrahim. Hal itu diungkapkan Ketua Umum MW KAHMI Sumut H. Rusdi Lubis, SH, MMA Ketika memberi sambutan usai melaksanakan kegiatan jalan sehat pada Minggu, (15/5/2025) di Kampus Universitas Deztron Indonesia Jalan Perintis Kemerdekaan No. 9 Medan. Dalam sambutannya itu Rusdi Lubis mengatakan kegiatan jalan sehat ini memang sudah rutin dilaksanakan MW KAHMI Sumut dan MD KAHMI Medan, namun kali ini dan untuk selanjutnya akan diselenggarakan dengan mengajak lembaga dan organisasi lain sehingga kegiatan jalan sehat ini dapat digelorakan di tengah-tengah masyarakat. Kali ini kita berkolaborasi dengan Unversitas Deztron Indonesia dan DPW Ikatan Media Online Sumatera Utara. Diharapkan kolaborasi ini akan lebih menggairahkan pelaksanaan kegiatan jalan sehat. Selanjutnya kita akan mengajak kampus-kampus lain untuk Bersama-sama menyelenggarakan jalan sehat ini secara rutin. Untuk itu kita sangat mengharapkan peranan Media Online untuk mempupulerkan kegiatan jalan sehat ini di tengah-tengah masyarakat,” katanya lagi. Menurut Rusdi hal ini penting disuarakan agar masyarakat mengetahui keberadaan organisasi KAHMI ini. KAHMI ini bukan organisasi kaleng-kaleng karena dalam wadah KAHMI banyak berkumpul para birokrat, teknokrat, akademisi, politisi dan bahkan pengusaha. Dalam waktu dekat KAHMI juga akan meletakan batu pertama pembanguan Kantor MW KAHMI Sumut. Baru-baru ini kita juga sudah mengukuhkan oragisasi para pengusaha alumni HM yang tergabung dalam Himpunan Pengusaha KAHMI (HIPKA),” katanya. Selain Ketua Umum MW KAHMI Sumut H, Rusdi Lubis, SH, MMA ikut serta dalam kegiatan jalan sehat ini Sekretaris Umum MW KAHMI Sumut Dadang Darmawan, S.Sos, MSi, Ketua MD KAHMI Medan Dr.dr. Delyuzar Haris, M.Ked (PA), Sp. PA (K), Dekan FIS UINSU Prof. Dr. Mesiono, Bendahara Yayasan Eka Drs. Mardana Nainggolan, Wakil Rektor UDI Dr. Yohny Anwar, SH, MM, MH, Ketua DPW IMO-Indonesia Sumut H. A, Nuar Erde dan beberapa tokoh alumni HMI lainnya. Sementara itu Wakil rector Universitas Deztron Indonesia, Dr. Yohny Anwar, SH, MM, MH dalam sambutannya mengatakan Universitas Dwztron Indonesia adalah universitas pendatang baru dalam kancah pendidikan tinggi di Sumatera Utara. Deztron memiliki enam fakultas dan 20 program studi yang memiliki keunggulan link and match langsung dengan dunia industry. Visi kami ingin menjadi Word Class University dengan misi mencetak ilmuwan yang mampu menjadi pemimpin di masa depan. Untuk itu kami menawarkan program studi unggulan yang relevan dengan perkembangan global.Lulusan Udi akan dibekali dengan kemampuan berbahasa Inggris dan Mandarin, public speaking, kewirausahaan serta srtifikat kompetensi sesuai dengan program studi yang diambil,” kata Yohny lagi. Sementara itu Ketua Bidang Parseniorbutif MW KAHMI Sumut Drs. Ansari Adnant Tarigan MSi didampingi Sekretaris Zufri Hidayat, SS, MSi mengatakan kegiatan jalan sehat ini adalah salah satu kegiatan rutin MW KAHMI Sumut yang bertujuan menjalin silaturrahim sambil berolahraga. Bidang Parseniorbutif juga menggelar berbagai kegiatan diantaranya kegiatan kepariwisataan, keagamaan, olahraga dan ekonomi kreatif. “Sesuai arahan Ketua Umum MW KAHMI Sumut kegiatan-kegiatan ini akan dikembangkan dan diperluas dengan melibatkan berbagai organisasi sejenis terutaama organisasi profesi dimana banyak alumni HMI yang berkiprah di sana,” katanya. ( erde)

Multi Proaktif. Com – Medan – Majelis Wilayah Korps Alumni HMI (MW KAHMI) Sumut, Universitas Deztron Indonesia (UDI) dan Ikatan Media Online-Indonesia Sumatera Utara berkolaborasi mengelorakan semangat jalan sehat sekaligus menjalin silaturrahim. Hal itu diungkapkan Ketua Umum MW KAHMI Sumut H. Rusdi Lubis, SH, MMA Ketika memberi sambutan usai melaksanakan kegiatan jalan sehat pada Minggu, (15/5/2025) di Kampus Universitas Deztron Indonesia Jalan Perintis Kemerdekaan No. 9 Medan. Dalam sambutannya itu Rusdi Lubis mengatakan kegiatan jalan sehat ini memang sudah rutin dilaksanakan MW KAHMI Sumut dan MD KAHMI Medan, namun kali ini dan untuk selanjutnya akan diselenggarakan dengan mengajak lembaga dan organisasi lain sehingga kegiatan jalan sehat ini dapat digelorakan di tengah-tengah masyarakat. Kali ini kita berkolaborasi dengan Unversitas Deztron Indonesia dan DPW Ikatan Media Online Sumatera Utara. Diharapkan kolaborasi ini akan lebih menggairahkan pelaksanaan kegiatan jalan sehat. Selanjutnya kita akan mengajak kampus-kampus lain untuk Bersama-sama menyelenggarakan jalan sehat ini secara rutin. Untuk itu kita sangat mengharapkan peranan Media Online untuk mempupulerkan kegiatan jalan sehat ini di tengah-tengah masyarakat,” katanya lagi. Menurut Rusdi hal ini penting disuarakan agar masyarakat mengetahui keberadaan organisasi KAHMI ini. KAHMI ini bukan organisasi kaleng-kaleng karena dalam wadah KAHMI banyak berkumpul para birokrat, teknokrat, akademisi, politisi dan bahkan pengusaha. Dalam waktu dekat KAHMI juga akan meletakan batu pertama pembanguan Kantor MW KAHMI Sumut. Baru-baru ini kita juga sudah mengukuhkan oragisasi para pengusaha alumni HM yang tergabung dalam Himpunan Pengusaha KAHMI (HIPKA),” katanya. Selain Ketua Umum MW KAHMI Sumut H, Rusdi Lubis, SH, MMA ikut serta dalam kegiatan jalan sehat ini Sekretaris Umum MW KAHMI Sumut Dadang Darmawan, S.Sos, MSi, Ketua MD KAHMI Medan Dr.dr. Delyuzar Haris, M.Ked (PA), Sp. PA (K), Dekan FIS UINSU Prof. Dr. Mesiono, Bendahara Yayasan Eka Drs. Mardana Nainggolan, Wakil Rektor UDI Dr. Yohny Anwar, SH, MM, MH, Ketua DPW IMO-Indonesia Sumut H. A, Nuar Erde dan beberapa tokoh alumni HMI lainnya. Sementara itu Wakil rector Universitas Deztron Indonesia, Dr. Yohny Anwar, SH, MM, MH dalam sambutannya mengatakan Universitas Dwztron Indonesia adalah universitas pendatang baru dalam kancah pendidikan tinggi di Sumatera Utara. Deztron memiliki enam fakultas dan 20 program studi yang memiliki keunggulan link and match langsung dengan dunia industry. Visi kami ingin menjadi Word Class University dengan misi mencetak ilmuwan yang mampu menjadi pemimpin di masa depan. Untuk itu kami menawarkan program studi unggulan yang relevan dengan perkembangan global.Lulusan Udi akan dibekali dengan kemampuan berbahasa Inggris dan Mandarin, public speaking, kewirausahaan serta srtifikat kompetensi sesuai dengan program studi yang diambil,” kata Yohny lagi. Sementara itu Ketua Bidang Parseniorbutif MW KAHMI Sumut Drs. Ansari Adnant Tarigan MSi didampingi Sekretaris Zufri Hidayat, SS, MSi mengatakan kegiatan jalan sehat ini adalah salah satu kegiatan rutin MW KAHMI Sumut yang bertujuan menjalin silaturrahim sambil berolahraga. Bidang Parseniorbutif juga menggelar berbagai kegiatan diantaranya kegiatan kepariwisataan, keagamaan, olahraga dan ekonomi kreatif. “Sesuai arahan Ketua Umum MW KAHMI Sumut kegiatan-kegiatan ini akan dikembangkan dan diperluas dengan melibatkan berbagai organisasi sejenis terutaama organisasi profesi dimana banyak alumni HMI yang berkiprah di sana,” katanya. ( erde)

Juni 16, 2025
Memperingati Hari Bhayangkara ke-79 Polsek Pangkalan Brandan Bakti Sosial

Memperingati Hari Bhayangkara ke-79 Polsek Pangkalan Brandan Bakti Sosial

Juni 15, 2025
Bertemu Gus Irawan,Sihar Sitorus Menerima Pesan Penting Dari Kawan Lama. Apa Saja?

Bertemu Gus Irawan,Sihar Sitorus Menerima Pesan Penting Dari Kawan Lama. Apa Saja?

Juni 14, 2025
Kios Terbakar Di Pantai Labu, Kerugian Ditaksir Rp 300 Juta

Kios Terbakar Di Pantai Labu, Kerugian Ditaksir Rp 300 Juta

Juni 14, 2025
Sambut HUT Bhayangkara, Polsek Pangkalan Brandan Gelar Bakti Religi.

Sambut HUT Bhayangkara, Polsek Pangkalan Brandan Gelar Bakti Religi.

Juni 14, 2025
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Masuk/Login
Copyright © 2024 | DarkNews by AF themes.